Kegiatan Aksi Bergizi, Sarapan Bersama dengan “Isi Piringku”

Sudahkah anda sarapan hari ini?  Sarapan sering menjadi waktu makan yang sering terabaikan bagi kebanyakan orang.  Berbagai alasan dikemukakan. Mulai tidak sempat, sibuk, sampai tidak biasa sarapan. Padahal ditinjau dari ilmu kesehatan, banyak sekali manfaat sarapan pagi dan amat penting bagi tubuh kita. Salah satu manfaat sarapan pagi adalah sebagai sumber energi.  Layaknya kendaraan, kita …

Simulasi Mitigasi Gempa Bumi, Mengapa Perlu Dilakukan?

Ada gempa, ada gempa, ada gempa…,  Suara dari pengeras suara ditambah sirine yang mengaung terasa mengejutkan hari itu.  Siswa yang sedang mengikuti pembelajaran sontak berlindung di bawah meja atau mendekatkan tubuhnya ke pojok ruangan sambil menutup kepala. Ya, kepala adalah bagian tubuh penting yang harus dilindungi dalam suasana tersebut karena rawan tertimpa benda lain. Suasana …

Kunjungan ACG School Jakarta ke Bumi Bintaraloka

Hari yang luar biasa di Bintaraloka . Hari Senin dan Selasa kemarin berbagai aktivitas dilakukan, mulai persiapan tari, karawitan, latihan band juga penyambutan. Ya, kesibukan ada dimana mana karena pada hari Rabu (09/10) Bintaraloka akan kedatangan tamu dari Academic College Group (ACG) School Jakarta. Hari yang ditentukan tiba. Sekitar pukul tujuh siswa dari paskibra yang …

Jumat Aksi, Gelar Potensi dan Kreasi Putra- Putri Bintaraloka

Mantap. Itu kesan yang bisa diperoleh saat Jumat Aksi hari Jumat (4/10) pagi ini. Berbagai atraksi dipertunjukkan oleh siswa mulai dari pencak silat, unjuk vokal (duet), taekwondo dan karate serta dance. Acara pagi itu dibuka oleh  pencak silat dari Audy kelas 9.8, dengan sigap Audy mempertunjukkan jurus-jurusnya yang indah tapi berbahaya. Sesudah pencak silat acara …

Bintaraloka Care, Jika Bukan Kita yang Peduli, Lalu Siapa Lagi?

Setelah enam minggu berjalan tak terasa Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila tema satu telah berakhir. Ya, kegiatan yang dimulai sekitar pertengahan Agustus itu telah diakhiri di awal Oktober 2024. Banyak pelajaran yang bisa diambil dari kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila tema  satu ini.  Tema satu lebih banyak menekankan pada kepedulian siswa terhadap lingkungan sekitar, …