Serunya Berbagai Lomba dan Jalan Sehat Perayaan HUT RI ke 79

Kontributor foto : Naufal, Ruth Dua hari jelang upacara peringatan HUT Kemerdekaan RI ke 79 adalah hari yang begitu sibuk di Bintaraloka. Betapa tidak? Pada hari-hari tersebut telah dilaksanakan lomba siswa, lomba guru, jalan sehat, sarapan sehat bersama.  Pada tanggal 15 Agustus 2024 semua warga Bintaraloka merayakan ceria kemerdekaan dengan berbagai macam lomba. Bukan hanya …

Lomba Tujuh Belasan, Bukan Sekedar Hura-hura dan Berbagi Ceria

Merah putih benar benar mewarnai Bintaraloka pagi itu. Asseroris dan perlengkapan dengan nuansa merah putih bertebaran di mana-mana. Ada bendera, sticker, pita, topi dan banyak lagi.Beberapa siswa bahkan membawa spanduk untuk perlengkapan kelas.Ya, pagi itu, sehari sebelum 17 Agustus diadakan Perayaan HUT RI ke 78 di sekolah. Acara hari itu ditandai dengan jalan sehat yang …

Cerpen Anak-Anak Ramadhan: Gara-Gara Capung

Mentari bersinar begitu terik. Kami bersandar di bawah pohon mangga di tengah lapangan kampung. Tempat favorit kami. Teduhnya pohon mangga yang rimbun membuat suasana panas tidak begitu terasa. Hari ini lelah sudah kami bertualang. Kami adalah trio Yayan, Bobi dan aku yang kemana -mana selalu bersama. Di mana ada Yayan pasti di situ ada aku …